-->
Menampilkan Rating Bintang Di Hasil Pencarian Google

Menampilkan Rating Bintang Di Hasil Pencarian Google


Cara Mudah Membuat atau Menampilkan Rating Bintang Di Hasil Pencarian Google
Cara Otomatis Menampilkan Rating Bintang Di Hasil Pencarian Google - Sebelumnya Saya sudah membagikan cara menampilkan rating bintang di hasil penelusuran google. Namun cara yang sebelumnya adalah cara manual, jadi hanya artikel yang ingin kita tampilkan rating bintangnya di hasil penelusuran google. Dan cara yang sebelumnya penyimpanannya di dalam artikel.
Nah, untuk kali ini Saya akan coba bagikan cara otomatis menampilkan rating bintang di hasil pencarian google. Jadi semua artikel baru maupun artikel lama akan menampilkan rating bintang juga kalau artikel sudah terindek ulang oleh google. Untuk cara otomatis ini kita simpan scriptnya di dalam editor html pada template.
Jika Anda ingin coba menerapkan pada blog Anda, silahkan ikuti langkahnya berikut ini.
Cara Otomatis Menampilkan Rating Bintang di Hasil Pencarian Google
  1. Masuk akun Blogger, pilih Tema kemudian Klik Edit HTML
  2. Cari kode <article class='post hentry'> atau kode yang mirip seperti yang Saya sebutkan tadi.
  3. Jika sudah ketemu, simpan script dibawah ini tepat dibawah kode <article class='post hentry'> atau kode yang mirip tadi.
<b:if cond='data:view.isSingleItem'>
<script type="application/ld+json">
{
  "@context":"https://schema.org/",
  "@type":"Review",
  "itemReviewed":{"@type":"Thing",
  "name":"<data:post.title/>"},
  "author":{"@type":"Person",
  "name":"<data:post.author/>"},
  "datePublished":"<data:post.lastUpdatedISO8601/>",
  "reviewRating":{"@type": "Rating",
  "description":"<data:blog.metaDescription/>",
  "ratingValue":"5"
  }
}
</script>
</b:if>
Jadi kode selengkapnya sepeti ini.
<article class='post hentry'>
<b:if cond='data:view.isSingleItem'>
<script type="application/ld+json">
{
  "@context":"https://schema.org/",
  "@type":"Review",
  "itemReviewed":{"@type":"Thing",
  "name":"<data:post.title/>"},
  "author":{"@type":"Person",
  "name":"<data:post.author/>"},
  "datePublished":"<data:post.lastUpdatedISO8601/>",
  "reviewRating":{"@type": "Rating",
  "description":"<data:blog.metaDescription/>",
  "ratingValue":"5"
  }
}
</script>
</b:if>
Kemudian klik Simpan Tema
Nah, dengan cara diatas maka semua artikel di blog Anda akan menampilkan rating bintang di hasil pencarian google.
Catatan
Setelah melakuan cara diatas artikel Anda tidak langsung menampilka rating bintang, perlu waktu beberapa hari sampai robot google merayapi atau mengindek ulang artikel Anda.

Iklan Atas Artikel

'>

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel